Kembangkan Bank Sampah dan Ketahanan Pangan, Kabaharkam Polri Support Modal Petani

Sedangkan bank sampah, bukanlah hal yang baru, tapi dengan pengembangan bank sampah, dapat menekan penyebaran sampah rumah tangga.

“Selain edukasi, ini juga dapat menghasilkan ekonomi keluarga dan yang terpenting, membantu warga yang kesulitan,” ujar Mantan Kapolda Sumut tersebut.

Agus Andrianto pun menghimbau pemerintah Kabupaten / Kota serta BUMN dan BUMD melirik kelompok masyarakat yang kreatif. Bantuan bisa diberikan dengan suntikan modal atau bibit. Juga dengan menyediakan relawan pelatihan bagi warga.

“Inikan untuk mensukseskan program nasional dalam hal ketahanan pangan,” pungkasnya.





Sementara itu, Pusman, Ketua Bilal Mayit Kota Medan yang juga pemilik bank sampah mengatakan sangat berterima kasih atas bantuan yang diberikan.

Selanjutnya 1 2 3

Komentar

Loading...